Sahabat SMK Alhidayah yang berbahagia, kami mau berbagi mengenai kisi-kisi soal Ulangan Kenaikan Kelas SMK jurusan Teknik Komputer & Jaringan (TKJ). Bisa digunakan untuk acuan guru dalam membuat soal dan bisa digunakan oleh siswa yang mau belajar dalam menghadapi Ulangan Kenaikan Kelas.
- Mengetahui perbedaan komputer rakitan dan build up
- Mengenal peralatan input komputer beserta fungsinya
- Mengenal peralatan proses komputer beserta fungsinya
- Mengenal peralatan output komputer beserta fungsinya
- Mengetahui alat-alat yang digunakan untuk merakit komputer beserta fungsinya
- Mengetahui cara merakit komputer yang tepat
- Mengetahui cara memilih komputer untuk pribadi
- Mengetahui cara memilih komputer untuk kantor
- Mengetahui cara memilih komputer untuk game
- Mengenal jenis-jenis prosesor
- Mengenal jenis-jenis ram
- Mengenal jenis-jenis hardisk
- Mengenal jenis-jenis motherboard
- Mengenal port-port pada motherboard beserta fungsinya
- Mengenal slot-slot pada motherboard beserta fungsinya
- Mengenal jumper pada motherboard beserta fungsinya
- Mengenal backpanel motherboard beserta fungsinya
- Bisa membedakan antara peripheral onboard dan bukan onboard
- Mengenal jenis-jenis casing pc
- Mengenal jenis-jenis power supply
- Mengenal jenis-jenis optical drive
- Mengenal jenis-jenis monitor
- Mengenal jenis-jenis printer
- Mengenal komponen laptop
- Mengetahui cara masuk ke bios
- Mengetahui cara melihat spesifikasi komputer di bios
- Mengetahui istilah hardisk pada bios
- Mengetahui cara mengatur urut-urutan booting pada bios
- Mengetahui cara menonaktifkan periperal komputer pada bios
- Mengetahui berbagai cara keluar dari bios
0 komentar:
Speak up your mind
Tell us what you're thinking... !